BANGKA BARAT – MB1 II Kepolisian Resor Bangka Barat saat ini tengah mengamankan tahapan pemilu 2023-2024. Polres Bangka Barat juga mengamankan perkantoran obyek penting diantaranya kantor bupati, kantor dprd, bawaslu dan perkantoran kpud Bangka Barat, tak hanya mengamankan kantor kpu dan bawslu, polres Bangka Barat juga memprioritaskan pengamanan pada gudang logistik pemilu, Selasa (02/01/2024).
Kapolres Bangka Barat AKBP Ade Zamrah SIK melalui kasi Humas Ipda Ardianis menyampaikan” bahwa anggota penjagaan perkantoran dan gudang logistik pemilu rutin melaksanakan penjagaan dan pengamanan dalam rangka operasi mantap brata digudang logistik pemilu kabupaten Bangka Barat.

Penjagaan untuk memastikan pengamanan kotak suara yang dilakukan oleh polri sudah sesuai standar. Di gudang logistik pemilu sudah dipasang cctv sehingga memudahkan pemantauan situasi melalui pos penjagaan,” Ucapnya.
“Kepada seluruh anggota yang jaga di gudang logistik agar betul-betul melakukan pengecekan dan kontrol rutin secara maksimal sehingga keamanan keamanan tetap terjaga,” Tutupnya.
(ANDI.M)

More Stories
Sinergitas TNI dan Polri Polsek Cijeruk Sambang Warga, Sampaikan Pesan Kamtibmas dan Edukasi TPPO
Kapolda Babel Datangi Korem 045/Gaya, Bawa Tumpeng Beri Kejutan di HUT TNI
Polres Belitung Gelar KRYD Cooling System